Siswa Menuliskan Harapan dan Cita-Cita Pada Awal Sekolah. Kelas 2B SDN 16 Salama Kota Bima
SENIN ( 05/01/2026 )Tujuan siswa menuliskan harapan dan Cita -Cita pada awal masuk sekolah adalah untuk memotivasi diri, meningkatkan semangat belajar serta prestasi pada Semester 2, dengan harapan menjadi pendorong dalam mewujudkan cita-cita, serta menciptakan lingkungan belajar yang positif dan terarah