"Pengamalan Pancasila Yang Telah Dilakukan" Pembelajaran Kelas 6 SDN 16 Salama Kota Bima

   Pancasila merupakan pedoman seseorang dalam menjalani kehidupannya. Pandangan hidup baik untuk diri sendiri maupun orang lain. Sebagai bagian dari bagian dari bangsa Indonesia, wajib hidup berbangsa dan bernegara tidak lupa dari nilai-nilai Pancasila. Sehingga kita perlu juga mengamalkan nilai-nilai Pancasila yang terkandung di dalamnya. Siswa kelas 6 peserta didik mengidentifikasi pengamalan Pancasila yang telah mereka lakukan dalam kehidupan sehari-hari. Apakah mereka sudah menerapkan pengamalan Pancasila di kehidupannya selama ini.